Pentingnya melakukan Maintenance Glass Fusion

Memiliki kaca mobil yang bersih bebas dari kotoran sangat dianjurkan, karena menyangkut visibilitas dalam proses berkendara. Salah satu solusi agar kaca menjadi bersih dan bisa mencegah kotoran menempel yaitu dengan Treatment Glass Fusion. Glass Fusion merupakan solusi perawatan kaca mobil untuk mencegah kerak air dan noda permanen.

Namun, pasti banyak yang bertanya-tanya apakah Glass Fusion ini dapat menghilangkan baret pada kaca? Jawabannya tidak, karena Glass Fusion bekerja pada level nanometer, sehingga goresan/luka yang sudah kasat mata tidak akan hilang.

Dalam prosesnya, Treatment Glass Fusion ini menggunakan alat dan cairan yang aman, sehingga tidak merusak kaca yang dapat menimbulkan gelombang. Ada 3 tahap proses Treatment Glass Fusion ini, yaitu tahap pembersihan noda pada kaca, lalu aplikasi Fusion Base (Conditioning) yaitu mengisi pori-pori dan meratakan permukaan yang ada pada kaca dan Fusion Shield (Protecting) melindungi dan melapisi permukaan kaca yang sudah melalui tahap pertama tadi, rata & mulus dengan mengunci rantai molekul Fusion Base.

Selain bersih, kaca mobilmu juga memiliki efek hydrophobic, sehingga cairan tidak akan menempel di kaca dan akan langsung turun ke bawah. Hal ini sangat membantu jika berkendara dalam keadaan hujan lebat dan bisa juga meminimalisir penggunaan wiper.

Tapi, seiring frekuensi penggunaannya, kemampuan hydrophobic pada Glass Fusion akan berkurang. Oleh karena itu perlu adanya proses maintenance agar kemampuan Glass Fusion menjadi prima kembali. Pada proses maintenance ini nantinya akan dilakukan pengecekan terhadap kondisi kaca, dan melakukan perawatan dengan menggunakan solusi Fusion Care agar kemampuan Glass Fusion kembali seperti semula.

Nah, untuk mendapatkan Treatment Glass Fusion ini, anda bisa membelinya di Autonetcare lho! Jangan ragu untuk membeli disini, karena Autonetcare merupakan penjual resminya, sehingga terjamin dari segi kualitas dan garansinya. Selain itu, anda akan mendapatkan gratis maintenance sebanyak 3 kali selama 2 tahun. Untuk treatment Glass Fusion dari Autonetcare hanya bisa dilakukan di daerah JADETABEK saja. Yuk segera pesan produk ini dan dapatkan diskon menariknya!

 

Hubungi CS Kami

Kami siap melayani Anda

Customer Support 3

Customer Support 3

Online

Customer Support 2

Customer Support 2

Online

Customer Support 1

Customer Support 1

Online

Customer Support 3

Ada yang bisa Kami bantu? 00.00

Customer Support 2

Ada yang bisa Kami bantu? 00.00

Customer Support 1

Ada yang bisa Kami bantu? 00.00